
Oki Setiana Dewi Bantah Kabar Dipoligami Usai Pindah ke Mesir
Oki Setiana Dewi dengan tegas menepis rumor yang menyebutkan bahwa dia dipoligami oleh suaminya, Ory Vitrio, setelah memutuskan pindah ke Kairo, Mesir, pada bulan September 2024. Meskipun Ory tinggal di Indonesia untuk mengurus bisnisnya, Oki